Ramadhan

Srawung Banyu Merapi

  • Jumat, 13 September 2019 09:31 WIB

Sejumlah anak-anak menari tradisional saat Srawung Banyu Merapi di Girpasang, Tegalmulyo, Kemalang, Klaten, Jawa Tengah, Kamis (12/9/2019). Selain sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, ritual dan pertunjukan seni budaya Srawung Banyu Merapi tersebut untuk mengajak semua kalangan masyarakat agar dapat bersama merawat alam agar sumber-sumber air tetap masih terjaga. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/hp.

Seorang warga membawa kendi berisi air dari sumber mata air saat Srawung Banyu Merapi di Girpasang, Tegalmulyo, Kemalang, Klaten, Jawa Tengah, Kamis (12/9/2019). Selain sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, ritual dan pertunjukan seni budaya Srawung Banyu Merapi tersebut untuk mengajak semua kalangan masyarakat agar dapat bersama merawat alam agar sumber-sumber air tetap masih terjaga. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/hp.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait