Ramadhan

Wapres apresiasi pemulihan pascabencana Lebak

  • Kamis, 30 Januari 2020 16:47 WIB

Wakil Presiden Maruf Amin (tengah) ditemani sejumlah menteri dan kepala daerah menjawab pertanyaan wartawan di Pendopo Bupati Lebak, Banten, Kamis (30/1/2020). Maruf Amin menyebutkan pemulihan pascabencana longsor dan banjir bandang sudah dalam proses pelaksanaan seperti pembangunan 12 jembatan yang rusak, gedung sekolah, relokasi tempat korban bencana, dan kompensasi berupa uang tunai bagi korban yang ingin membangun kembali rumahnya. ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas/af/ama.

Wakil Presiden Maruf Amin (tengah) menanam bibit pohon Jambu Jamaika di Pendopo Bupati Lebak, Banten, Kamis (30/1/2020). Maruf Amin mengatakan nantinya pemerintah akan menanam bibit pohon di lokasi yang terkena bencana longsor sebagai upaya pemulihan sekaligus mencegah erosi. ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas/af/ama.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait