Ramadhan

Aktris Hollywood era 70-an Olivia Newton-John meninggal dunia

  • Selasa, 9 Agustus 2022 12:05 WIB

Foto Arsip: Aktor John Travolta (kanan) dan Aktris Olivia Newton-John berpose untuk perayaan 40 tahun Film Grease di the Academy of Motion Picture Arts and Sciences, Beverly Hills, California, Amerika Serikat, 15 Agustus 2018. Olivia Newton-John meninggal dunia pada usia 73 tahun pada Senin (8/8/2022) kemarin waktu Amerika Serikat setelah berjuang melawan kanker selama puluhan tahun. ANTARA FOTO/REUTERS/Mario Anzuoni/Foto Arsip/wsj.

Sejumlah bunga dan foto dari mendiang bintang Hollywood Olivia Newton-John diletakkan oleh penggemar di atas nama aktris kelahiran Australia tersebut di Hollywood Walk of Fame di Kota Los Angeles, Amerika Serikat, Senin (8/8/2022). Olivia Newton-John meninggal dunia pada usia 73 tahun pada Senin (8/8/2022) kemarin waktu Amerika Serikat setelah berjuang melawan kanker selama puluhan tahun. ANTARA FOTO/REUTERS/Mario Anzuoni/wsj.

Foto Arsip: Penyanyi dan aktris Olivia Newton-John tampil dalam konsernya "Greatest Hits Live" di Hong Kong, 18 Agustus 2000. Olivia Newton-John meninggal dunia pada usia 73 tahun pada Senin (8/8/2022) kemarin waktu Amerika Serikat setelah berjuang melawan kanker selama puluhan tahun. ANTARA FOTO/REUTERS/Foto Arsip/wsj.

Foto Arsip: Penyanyi dan aktris Olivia Newton-John tampil menjelang Parade Natal ke-85 di Hollywood di Kota Los Angeles, California, Amerika Serikat, 27 November 2016. Olivia Newton-John meninggal dunia pada usia 73 tahun pada Senin (8/8/2022) kemarin waktu Amerika Serikat setelah berjuang melawan kanker selama puluhan tahun. ANTARA FOTO/REUTERS/Phil McCarten/Foto Arsip/wsj.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait