Ramadhan

Ritual larung pelita purnama sidhi rangkaian perayaan Tri Suci Waisak di Magelang 

  • Rabu, 22 Mei 2024 09:00 WIB

Sejumlah warga membawa gunungan janur saat tradisi Larung Pelita Purnama Sidhi di Sungai Progo, Wanurejo, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Selasa (21/5/2024). Ritual dalam rangkaian perayaan Tri Suci Waisak 2568 BE/ 2024 tersebut sebagai simbol penerangan bagi semua makhluk dan doa untuk perdamaian dunia. ANTARA FOTO/Anis Efizudin/aww.

Sejumlah seniman menari saat tradisi Larung Pelita Purnama Sidhi di Sungai Progo, Wanurejo, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Selasa (21/5/2024). Ritual dalam rangkaian perayaan Tri Suci Waisak 2568 BE/ 2024 tersebut sebagai simbol penerangan bagi semua makhluk dan doa untuk perdamaian dunia. ANTARA FOTO/Anis Efizudin/aww.

Sejumlah Bhikkhu memimpin doa saat tradisi Larung Pelita Purnama Sidhi di Sungai Progo, Wanurejo, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Selasa (21/5/2024). Ritual dalam rangkaian perayaan Tri Suci Waisak 2568 BE/ 2024 tersebut sebagai simbol penerangan bagi semua makhluk dan doa untuk perdamaian dunia. ANTARA FOTO/Anis Efizudin/aww.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait