Ramadhan

Produksi tekstil di Kampung Rajut Binong Jati menurun akibat maraknya produk impor

  • Kamis, 11 Juli 2024 12:16 WIB

Pekerja menyelesaikan produksi pakaian rajut dengan menggunakan mesin khusus di Sentra Produksi Kampung Rajut Binong Jati, Bandung, Jawa Barat, Kamis (11/7/2024). Pengusaha rumah produksi pakaian rajut mengatakan, saat ini pengusaha di Kampung Rajut Binong Jati rata-rata mengalami penurunan produksi dan pesanan sejak awal Januari 2024 akibat banyaknya produk impor tekstil dan produk tekstil (TPT) dari 700 lebih kode klasifikasi barang (HS Code). ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi/YU

Pekerja menyelesaikan produksi pakaian rajut di Sentra Produksi Kampung Rajut Binong Jati, Bandung, Jawa Barat, Kamis (11/7/2024). Pengusaha rumah produksi pakaian rajut mengatakan, saat ini pengusaha di Kampung Rajut Binong Jati rata-rata mengalami penurunan produksi dan pesanan sejak awal Januari 2024 akibat banyaknya produk impor tekstil dan produk tekstil (TPT) dari 700 lebih kode klasifikasi barang (HS Code). ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi/YU

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait