Ramadhan

SAGKI 2025 usung tema Berjalan Bersama sebagai Peziarah Pengharapan

  • Selasa, 4 November 2025 09:05 WIB

Ketua Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) Mgr. Antonius Subianto Bunjamin (tengah) memimpin misa saat pembukaan Sidang Agung Gereja Katolik Indonesia (SAGKI) 2025 di Jakarta, Senin (3/11/2025). Sidang lima tahunan Gereja Katolik yang mempertemukan para uskup, imam, biarawan-biarawati, dan kaum awam dari seluruh Indonesia ini mengusung tema Berjalan Bersama sebagai Peziarah Pengharapan. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc.

Ketua Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) Mgr. Antonius Subianto Bunjamin (kiri) berjalan bersama Duta Besar Takhta Suci Vatikan untuk Indonesias Mgr. Piero Pioppo saat pembukaan Sidang Agung Gereja Katolik Indonesia (SAGKI) 2025 di Jakarta, Senin (3/11/2025). Sidang lima tahunan Gereja Katolik yang mempertemukan para uskup, imam, biarawan-biarawati, dan kaum awam dari seluruh Indonesia ini mengusung tema Berjalan Bersama sebagai Peziarah Pengharapan.. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc.

Ketua Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) Mgr. Antonius Subianto Bunjamin (kiri) menerima buku Glosarium Gereja Katolik dari Dirjen Bimas Katolik Suparman Sirait saat pembukaan Sidang Agung Gereja Katolik Indonesia (SAGKI) 2025 di Jakarta, Senin (3/11/2025). Sidang lima tahunan Gereja Katolik yang mempertemukan para uskup, imam, biarawan-biarawati, dan kaum awam dari seluruh Indonesia ini mengusung tema Berjalan Bersama sebagai Peziarah Pengharapan. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait