Ramadhan

Shalat Jumat lebih dari 40 derajat celcius

  • Jumat, 12 Juli 2019 18:53 WIB

Sejumlah jamaah melakukan shalat Jumat di Masjidil Haram di bawah suhu lebih dari 40 derajat celcius, Makkah, Arab Saudi, Jumat (12/7/2019). Mereka berdatangan dari berbagai negara untuk melaksakan ibadah Haji 1440 Hijriah. ANTARA/Hanni Sofia/aa

Seorang jamaah melintas diantara jendela saat memasuki waktu shalat Jumat di Masjidil Haram, Makkah, Arab Saudi, Jumat (12/7/2019). Mereka memilih tempat yang lebih teduh karena suhu di luar ruangan mencapai lebih dari 40 derajat celcius. ANTARA/Hanni Sofia/aa

Seorang jamaah memotret dengan ponselnya sebelum memasuki waktu shalat Jumat di Masjidil Haram, Makkah, Arab Saudi, Jumat (12/7/2019). Banyak diantara mereka memilih tempat yang lebih teduh karena suhu di luar ruangan mencapai lebih dari 40 derajat celcius. ANTARA/Hanni Sofia/aa

Sejumlah jamaah calon haji melakukan tawaf sunnah berjalan mengelilingi Kakbah di Masjidil Haram, Makkah, Arab Saudi, Jumat (12/7/2019). Banyak diantara mereka memilih tempat yang lebih teduh karena suhu di luar ruangan mencapai lebih dari 40 derajat celcius. ANTARA/Hanni Sofia/aa

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait