Ramadhan

Kapal Arka Kinari tiba di Teluk Palu

  • Sabtu, 22 Juli 2023 23:11 WIB

Warga mengabadikan kapal Arka Kinari yang membuang sauh di Pantai Mamboro, Teluk Palu, Palu, Sulawesi Tengah, Sabtu (22/7/2023). Arka Kinari adalah kapal kayu berbobot 70 GT yang menggunakan panel surya sebagai sumber energinya dan berkeliling dunia membawa platform kebudayaan terapung gagasan pasangan Filastine asal Belanda dan Nova asal Indonesia, guna mempromosikan kebertahanan terhadap perubahan iklim dan akan melakukan pertujukan di Festival Ramporame di Kabupaten Sigi. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/foc.

Warga mengabadikan kapal Arka Kinari yang membuang sauh di Pantai Mamboro, Teluk Palu, Palu, Sulawesi Tengah, Sabtu (22/7/2023). Arka Kinari adalah kapal kayu berbobot 70 GT yang menggunakan panel surya sebagai sumber energinya dan berkeliling dunia membawa platform kebudayaan terapung gagasan pasangan Filastine asal Belanda dan Nova asal Indonesia, guna mempromosikan kebertahanan terhadap perubahan iklim dan akan melakukan pertujukan di Festival Ramporame di Kabupaten Sigi. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/foc.

Perahu nelayan melintas di dekat kapal Arka Kinari yang membuang sauh di Pantai Mamboro, Teluk Palu, Palu, Sulawesi Tengah, Sabtu (22/7/2023). Arka Kinari adalah kapal kayu berbobot 70 GT yang menggunakan panel surya sebagai sumber energinya dan berkeliling dunia membawa platform kebudayaan terapung gagasan pasangan Filastine asal Belanda dan Nova asal Indonesia, guna mempromosikan kebertahanan terhadap perubahan iklim dan akan melakukan pertujukan di Festival Ramporame di Kabupaten Sigi. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/foc.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait