Ramadhan

Liga Inggris : Arsenal hajar Manchester City 5-1

  • Senin, 3 Februari 2025 07:35 WIB

Pesepak bola Manchester City Erling Haaland (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Arsenal Gabriel dalam pertandingan lanjutan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, Inggris, Senin (3/2/2025). Arsenal mengalahkan Manchester City dengan skor 5-1. ANTARA FOTO/REUTERS/David Klein/nym.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait