ANTARA - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menggelar rapat kerja Ekoregion Kalimantan 2024 di Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Kamis (2/5). Kegiatan yang dilaksanakan selama dua hari ini dilaksanakan untuk akselerasi peningkatan kualitas lingkungan hidup dan kehutanan khususnya di seluruh wilayah pulau Kalimantan.
(Indra Budi Santoso/Yovita Amalia/I Gusti Agung Ayu N)
(Indra Budi Santoso/Yovita Amalia/I Gusti Agung Ayu N)