ANTARA - Sebuah platform Pembangkit Listrik Tenaga Bayu (PLTB) lepas pantai terapung resmi diluncurkan di Provinsi Guangdong, China, pada Jumat (12/7). Platform bernama OceanX itu mampu menghasilkan 54 juta kilowatt-jam (kWh) listrik setiap tahun setelah mulai beroperasi. (XINHUA/Ludmila Yusufin Diah Nastiti/Sandy Arizona/Gracia Simanjuntak)