ANTARA - Sebanyak empat maskapai mengajukan penerbangan tambahan di Bandara Internasional Juanda Surabaya di Sidoarjo, Jawa Timur. Pengajuan “extra flight” itu dimaksudkan untuk memperlancar pelayanan penumpang di masa angkutan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025. (Hanif Nasrullah/Fahmi Alfian/Arif Prada/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)