ANTARA - Satgas Penertiban Kawasan Hutan (PKH) telah merelokasi 227 KK dari Taman Nasional Tesso Nilo, Riau. Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin, Rabu (24/12), menyebut bahwa hal tersebut sebagai upaya memulihkan ekosistem dan penataan kembali kawasan hutan konservasi tersebut. (Cahya Sari/Azhfar Muhammad Robbani/Fahrul Marwansyah/Suwanti)