ANTARA - Untuk mendukung ketahanan pangan, Pemerintah Kota Bogor menggarap lahan tidur atau lahan tidak produktif untuk bisa menghasilkan produk pangan yang bermanfaat bagi masyarakat. Sejumlah lahan tidur milik masyarakat sudah dipetakan dan segera dimanfaatkan menjadi lahan produktif degan keterlibatan aparat Polri dan TNI serta dukungan masyarakat sekitar. (Fadzar Ilham Pangestu/Soni Namura/Rinto A Navis)