ANTARA -   Wakil Menteri Sosial Agus Jabo Priyono meninjau langsung proses penanganan banjir di  Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, Kamis (29/1).  Wamensos pun memastikan seluruh kebutuhan dasar bagi pengungsi terpenuhi selama masa tanggap darurat.(Yusup Fatoni/Arif Prada/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)