Baznas RI berhasil himpun dana ZIS Rp447,9 miliar selama Ramadhan
- 2 Mei 2024
Warga menerima zakat fitrah dari Pemerintah Kota (Pemkot) Solo saat pendistribusian zakat di Jebres, Solo, Jawa Tengah, Kamis (7/6/2018). Pemkot Solo mulai mendistribusikan zakat fitrah yang dikumpulkan dari Aparatur Sipil Negara (ASN) dan pegawai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Kota Solo kepada warga. (ANTARA /Maulana Surya)