Ramadhan

Salat Idul Fitri Di Lereng Merapi

  • Jumat, 15 Juni 2018 17:26 WIB
Salat Idul Fitri Di Lereng Merapi

Salat Idul Fitri Di Lereng Merapi

Sejumlah warga menunaikan salat Idul Fitri 1 Syawal 1439 H di lereng Gunung Merapi, Samiran, Selo, Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (15/6/2018). Meskipun dalam situasi status waspada Gunung Merapi, warga setempat tetap khusuk dalam menunaikan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1439 H. (ANTARA /Aloysius Jarot Nugroho)

Salat Idul Fitri Di Lereng Merapi

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait