Penyaluran KUR 2025 capai Rp270 triliun

Kementerian Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) melaporkan realisasi penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) selama 2025 mencapai Rp270 triliun yang dimanfaatkan oleh jutaan pelaku usaha.