ANTARA - Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menerbangkan Bupati Mimika, Papua, Eltinus Omaleng, ke Jakarta dengan menggunakan pesawat komersial, Kamis (8/9). Eltinus Omaleng merupakan tersangka terkait kasus dugaan korupsi pembangunan Gereja Kingmi di Mile 32 di Timika,Papua. (Laksa Mahendra/Yovita Amalia/Risbeyhi)