ANTARA - Pemerintah provinsi Jawa Barat menggelar Pasar Leuweung di Taman Hutan Raya (Tahura) Djuanda, Bandung, Minggu (28/5). Selain membantu para pelaku UMKM memasarkan produk kuliner, Pasar Leuweung juga mengajak masyarakat mencintai alam. (Dian Hardiana/Soni Namura/Rully Yuliardi Achmad)