ANTARA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Selasa (28/5) menyampaikan Indonesia berpotensi kekeringan pada Juni hingga September 2024. BMKG memetakan daerah seperti Sumatera, Jawa, Bali, Kalimantan Barat, Kalimantan Utara, Nusa Tenggara, sebagian wilayah di Sulawesi, Maluku dan Papua berpotensi curah hujan bulanan rendah yakni kurang dari 50 mm perbulan.
(Setyanka Harviana Putri/Azhfar Muhammad Robbani/Rizky Bagus Dhermawan/I Gusti Agung Ayu N)