00:00
00:00
00:00
ANTARA - Bendungan Arbaat di Sudan timur jebol pada Minggu (25/8), mengakibatkan banjir parah yang menewaskan sedikitnya 60 orang, dan hilangnya ratusan orang. Jebolnya bendungan tersebut, disebabkan oleh hujan lebat, mengakibatkan banjir besar yang membawa serta lumpur, menghancurkan desa-desa di dekatnya dan mempersulit upaya penyelamatan.(XINHUA/Farah Khadija/Sandy Arizona/Gracia Simanjuntak)