ANTARA - Malam pergantian tahun di wilayah Aceh berlangsung tanpa euforia, sesuai imbauan yang dikeluarkan oleh pemerintah daerah setempat. Meski demikian pihak kepolisian tetap mengerahkan ribuan personel gabungan untuk menjaga kondisi tetap aman dan kondusif.
(Aprizal Rachmad/Arif Prada/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
(Aprizal Rachmad/Arif Prada/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)