ANTARA - Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi mengimbau masyarakat hingga penyelenggara angkutan umum memastikan kelaikan kendaraan dalam masa libur tahun baru. Hal itu guna memastikan tak ada hal tak diinginkan yang terjadi selama mobilitas tinggi berlangsung. (Aria Cindyara/Irfansyah Naufal Nasution/Chairul Fajri/Nanien Yuniar)