ANTARA - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Belakangpadang, Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri) memberikan layanan jemput bola bagi warga di wilayah 3T melalui "Pelayanan Paspor di Atas Kapal" (PORTAL). Melalui inovasi tersebut, pihak imigrasi optimistis penerimaan negara bukan pajak (PNBP) 2026 dapat meningkat.
(Angiela Chantiequ/Rizky Bagus Dhermawan/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)