ANTARA - Pasukan Amerika Serikat kembali menyita kapal tanker minyak Veronica yang terkait Venezuela di Laut Karibia, Kamis (15/1) sebagai bagian dari upaya menegakkan sanksi dan mengendalikan ekspor minyak di Venezuela. Langkah ini merupakan yang keenam dalam beberapa minggu terakhir dan telah berdampak terhadap menurunnya ekspor minyak Venezuela secara signifikan. (XINHUA/Hilary Pasulu/Soni Namura/I Gusti Agung Ayu N)