ANTARA - Dewan Kerajinan Nasional menggelar pelatihan bagi 300 pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), di Kantor Gubernur Papua, Selasa (27/1). Pelatihan dilakukan untuk memperkuat ekonomi lokal dan mendorong Papua menjadi pusat pengembangan kerajinan di kawasan Indonesia Timur. (Laksa Mahendra/Agha Yuninda Maulana/Hilary Pasulu)