ANTARA - Sebuah kapal tanker minyak bernama Virat kembali diserang di Laut Hitam pada Sabtu (29/11). Sehari sebelumnya, Jumat (28/11), Virat telah mengalami serangan, dan kapal tanker lain, juga milik Rusia, yakni Kairos juga mengalami serangan serupa oleh drone laut. (Ludmila Yusufin Diah Nastiti/Satrio Giri Marwanto/Feny Aprianti)