ANTARA - Bea Cukai Kalimantan Bagian Barat memprioritaskan pengawasan tiga kawasan strategis, mulai dari wilayah perbatasan Indonesia-Malaysia, Bandara hingga Pelabuhan di wilayah setempat, Rabu (7/1). Langkah pencegahan itu dilakukan sebagai upaya memperkuat sistem pengamanan negara dari berbagai potensi pelanggaran kepabeanan dan cukai. (Indra Budi Santoso/Rizky Bagus Dhermawan/Hilary Pasulu)