ANTARA - Balai Wilayah Sungai (BWS) Sumatera V Padang segera melakukan kajian terkait batas garis sempadan pada aliran-aliran sungai besar di Sumatera Barat. Usai banjir bandang pada akhir November 2025, banyak aliran sungai besar di Ranah Minang mengalami pergeseran. (Fandi Yogari Saputra/Rizky Bagus Dhermawan/Suwanti)