ANTARA - Konflik berdarah antara Pasukan Bersenjata Sudan (SAF) dan pemberontak (RSF) di Sudan pada April 2023 menyebabkan pemindahan terpaksa pemerintahan dari Negara Bagian Khartoum. Kini, hampir tiga tahun usai pecahnya konflik, pemerintahan kembali ke Khartoum usai dinyatakan aman dari pemberontak. (XINHUA/Roy Rosa Bachtiar/Rizky Bagus Dhermawan/Hilary Pasulu)