ANTARA-Sebuah tradisi bersyukur atas hasil bumi yang melimpah digelar warga Kabupaten Magetan, Jawa Timur, sehari sebelum bulan Ramadhan. Yakni dengan melarung tumpeng nasi dan hasil bumi di Telaga Sarangan, sebagai bagian dari Festival Gebyar Labuhan yang merupakan andalah Pemerintah Kabupaten Magetan di bidang pariwisata. (Rindhu Kartiko/Agha Yuninda/Nusantara Mulkan)