Bursa transfer klub 2025: Liverpool bakar uang paling banyak

Memasuki musim 2025/2026 sejumlah klub Liga Premier Inggris melakukan aksi jor-joran untuk berburu pemain yang diinginkan. Hingga akhir pekan (2/8) Liverpool menjadi klub terboros dalam belanja pemain dengan total nilai transfer Rp5,9 triliun.