ANTARA - Dinas Kesehatan Kota Semarang mendampingi Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) dalam proses penerbitan Sertifikat Laik Higiene Sanitasi (SLHS), setelah mencatat bahwa dari 133 SPPG yang mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG), baru 85 yang telah memiliki sertifikat tersebut. Sisanya masih menunggu kelulusan uji laboratorium akibat temuan masalah pada kualitas air.
(Fx. Suryo Wicaksono/Rizky Bagus Dhermawan/Nabila Anisya Charisty)
(Fx. Suryo Wicaksono/Rizky Bagus Dhermawan/Nabila Anisya Charisty)