Menteri Perdagangan 2015-2016 Thomas Trikasih Lembong (Tom Lembong), Selasa (29/10), ditetapkan sebagai tersangka dugaan kasus tindak pidana korupsi terkait impor gula pada 2015-2016 di Kementerian Perdagangan.
Infografik ini diperbaiki dan disiarkan ulang pada Kamis, 31 Oktober 2024, pukul 16.14 WIB